Sabtu, 17 September 2011

Pendahuluan

       Kita membutuhkan serangkaian tahapan dan cara-cara tertentu agar dapat menghasilkan sesuatu yang menjadi harapan kita. Demikian juga dalam rekayasa perangkat lunak, diperlukan tahapan-tahapan kerja yang harus dilalui. Rekayasa perangkat lunak yang sukses tidak hanya membutuhkan kemampuan komputasi seperti algoritma, pemrograman, dan basis data yang kuat, namun juga perlu penentuan tujuan yang baik, identifikasi cara penyelesaian, metode pengembangan, urutan aktifitas, identifikasi kebutuhan sumberdaya, dan faktor-faktor lain. Hal-hal seperti ini terkait dengan apa yang disebut dengan metode rekayasa perangkat lunak. Ada banyak Metode metode yang digunakan dalam RPL namun disini saya akan mengambil sample 3 saja yaitu Metode Waterfall, Metode Incremental, dan Metode RAD

0 komentar:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More